Setelah puas menjelajahi sebuah kawasan wisata, kamu tentu tergoda ingin membeli buah tangan yang dijajakan di sekitar destinasi wisata tersebut.
Hal ini memang tak bisa dihindari, pasalnya setiap berjalan menuju pintu keluar kawasan wisata, kita akan disapa para penjual yang menjajakan pernak-pernik hingga panganan yang menggoda.
Hal serupa pun lazim dijumpai jika kamu bertandang ke kawasan wisata populer di Jogja.
Kalau membahas Jogja maka oleh-oleh khas dari jenis panganan yang sudah populer adalah bakpia. Bakpia sudah menjadi buah tangan yang masuk di urutan paling atas dalam list belanjaan para wisatawan.
Di Jogja, khususnya di kawasa wisata populer dengan mudah kamu akan menjumpai pedagang yang menjajakan aneka merek dan jenis bakpia.
Lazimnya terdapat dua jenis bakpia yang ditawarkan pada wisatawan yaitu bakpia basah dan bakpia kering. Khusus kamu pecinta bakpia basah maka jangan sampai salah pilih ya.
Pasalnya bakpia basah cenderung memiliki kandungan air yang lebih tinggi bila dibandingkan dengan bakpia kering.
Setelah 3-4 hari sejak diproduksi, bakpia basah mulai mengeluarkan bau tak sedap, berubah tekstur bahkan berjamur. Jika kamu tak ingin salah beli maka pilihlah Bakpia Mutiara.
Merek bakpia ini sudah terkenal sejak 2008 dan memiliki sembilan gerai yang tersebar di Jogja. Nah, beberapa outlet Bakpia Mutiara bahkan bisa dijumpai di beberapa kawasan wisata populer di Jogja.
Berikut alamat outlet Bakpia Mutiara yang tak jauh dari beberapa wisata populer di Jogja.
1. Bakpia Mutiara – Pusat
Jl. Manisrenggo KM 0,5, Tlogo, Prambanan
(Utara Stasiun Prambanan) 0812 3333 9935
2. Bakpia Mutiara Jogja – Hartono Mall
Ruko Panda, Jalan Ring Road Utara No 14,
(Timor Hartono Mall) 0812 3333 9910
3. Bakpia Mutiara Jogja – Gembiraloka
Jl. Kebun Raya No 1, Yogyakarta
(Timur Gembiraloka Zoo)
(0274) 378536 / 0822 4378 9070
4. Bakpia Mutiara Jogja – Sambilegi
Jl. Jogja – Solo Km. 9 Yogyakarta
(Timur Lampu Merah Ring Road Maguwo)
0813 9282 3911
5. Bakpia Mutiara Jogja – Janti
JI. Laksda Adisucipto Km. 7 Yogyakarta
(200 Meter Timur Fly Over Janti) 0813 3087 5610
6. Bakpia Mutiara Jogja – Depan AAU
JI. Jogja – Solo Km. 10,5 Yogyakarta
(Depan Patung Garuda AAU) 0812 2700 1659
7. Bakpia Mutiara Jogja – Prambanan
Jl. Jogja – Solo Km. 17, Prambanan
(Timur Candi Prambanan) 0812 2861 5009 082
8. Bakpia Mutiara Jogja – Malioboro
JI. Dagen No 61, Malioboro Yogyakarta
0812 2603 3819
9. Bakpia Mutiara Jogja – Bandara Adisucipto
Jl. Jogja – Solo Km.9, Maguwoharjo, Sleman
(Timur Pom Bensin / 100 Meter Barat Lampu Merah Bandara)
0812-2660-0557