Jogja memang punya pesonanya tersendiri, setiap tempat menyajikan pemandangan yang berbeda namun semuanya indah. Salah satunya wisata Kulon Progo mulai dari wisata gunung sampai wisata pantainya. Sekarang akses untuk menuju Kulon Progo pun sudah bagus, transportasi sudah tersedia, dan juga hotel cukup lengkap. Inilah wisata-wisata di Kulon Progo yang bisa membuatmu terpana. Wisata Alam Kalibiru […]
Category Archives: Wisata Alam
Malioboro adalah salah satu kawasan tujun wisata di Jogja. Di area ini, wisatawan dapat menikmati nuansa khas Kota Jogja yang khidmat hingga berburu kerajinan maupun oleh-oleh khas Jogja. Namun, tahukah kamu bahwa kawasan Malioboro juga dekat dengan berbagai destinasi wisata populer Jogja lainnya seperti Keraton, Tamansari, hingga beberapa pantai di kawasan selatan Jogja. Bosan menyusuri […]
Wisata Kedung Pengilon, mungkin nama Air Terjun ini sangat asing jika didengar dibanding dengan wisata Air Terjun Banyunibo dan Air Terjun Jurang Pulosari yang berada di dekatnya. Kedung Pengilon ini terletak di Dusun Petung, Desa Bangunjiwo, Kecamatan Kasihan, Kabupaten Bantul, DI Yogyakarta. Kedung Pengilon merupakan kolam besar dalam aliran sungai dan dibagian atasnya terdapat air terjun yang […]
Wisata Bukit Klangon Merapi, sebuah kawasan di kaki Gunung Merapi dari sisi tenggara inimenawarkan objek wisata yang sangat menarik. Bukit Klangon sendiri masuk wilayah Cangkringan, Sleman dan juga berbatasan dengan Jawa Tengah. Menawarkan sebuah Gardu Pandang yang apabila memungkinkan cuaca tengah baik dan tidak berkabut para pengunjung dapat menikmati keindahan puncak Gunung Merapi dari dekat. […]
Panorama alam tak pernah gagal menjadi penyembuh hati dan tubuh yang lelah. Setelah didera rutinitas harian yang menjemukkan atau ketika hidup berjalan di luar kendali, maka menenggelamkan diri di alam bebas bisa jadi obat yang tepat. Jika kamu berada di Jogja, maka healing di alam bebas adalah pilihan wisata yang mudah untuk direalisasikan. Pasalnya, di […]
Jogja sangat terkenal dengan daerah Gunung Kidulnya. Potensi wisata yang kerap menjadi incaran para wisata Jogja yaitu pantai-pantai indah di Gunung Kidul, hingga saat ini Gunung Kidul masih menjadi tempat yang exis dikalangan para wisatawan sehingga banyak bermunculan wisata-wisata pantai baru di Gunung Kidul. Salah satu pantai yang menjadi incaran wisatawan yaitu Pantai Greweng. Pantai […]
Telaga Rowo Batuwarno Wonogiri, terletak di Dusun Rowo, Sumberejo, Batuwarno, Wonogiri. Objek wisata yang satu ini merupakan wisata yang ramai dan banyak dikunjungi oleh para wisatawan baik saat hari biasa maupun saat musim liburan. Memiliki luas sekitar 1 Hektare, umur dari telaga ini sendiri sudah lebih dari 100 tahun lamanya. Terbentuk secara alami dengan sumber […]
Jembatan Sesek Mangir, sekilas nampak tak ada yang istimewa dengan nama Jembatan yang satu ini namun jika kita melihat foto-foto terutama di instagram akan jelas nampak keistimewaan dari Jembatan Sesek Mangir ini. Jembatan tersebut dibuat sangat sederhana dan hanyalah terbuat dari bambu yang panjangnya sekitar 50 Meter. Meskipun nampak biasa saja namun anehnya banyak pengunjung yang penasaran […]
Rumah Pohon Banyu Anyep, seakan gak mau kalah dengan boomingnya spot Gardu Pandang Kalibiru, Kulonprogo kini ada satu destinasi wisata Rumah Pohon Banyu Anyep yang baru menarik perhatian para traveller. Spot Kalibiru memang berhasil menjamur dikalangan para wisatawan terlebih tak hanya di Kalibiru, Jogja memiliki wisata lain yang juga mampu menarik minat wisatawan seperti Spot […]
Wisata Puri Maerokoco Semarang, destinasi wisata kali ini berada di kawasan Puri Maerokoco wisata yang menyuguhkan keindahan hutan atau pohon Mangrove ini telah menyita banyak wisatawan yang berkunjung ke Semarang. Gagasan untuk membangun destinasi Wisata Maerokoco Semarang ini pertamakali muncul Rapat umum pemegang Saham, dalam langkah awal ia menggarap barisan Mangrove yang memang sudah ditanam […]