Wisata Bukit Batur Suroteleng, Boyolali…. yeahh rasanya tak cukup waktu singkat untuk kita mengexplore keindahan Kabupaten yang satu ini. Seperti yang sudah kita ketahui nama Selo sudah jadi bayang-bayang di pikiran pengunjung Boyolali, keindahan Wisata Oemah Bambu New Selo yang sampai saat ini masih jadi buruan para wisatawan masih hangat dibicarakan di Media Sosial. Ada […]
Tag Archives: Wisata Boyolali
Bukit Gancik Selo, wisata ini menawarkan wisata berupa Gardu Pandang yang dibangun menghadap ke Gunung Merapi yang terbuat dari kayu dan bambu setinggi kurang lebih 40 meter dan berada pada ketinggian 2000 meter diatas permukaan air laut. Wisata ini berada di atas Bukit yang bernama Gancik terletak di Dukuh Selo Tengah, Desa Selo, Selo, Boyolali. […]
Kabupaten Boyolal di Jawa Tengah telah menjadi pembicaraan baru-baru ini tentang saluran berita dan media sosial menyusul lelucon yang tidak diterima dari seorang calon presiden. Terlepas dari itu, kabupaten ini terkenal dengan pemandangan Gunung Merapi dan Gunung Merbabu yang indah dari lokasi geografisnya yang dekat dengan Surakarta, dan menawarkan beragam atraksi, baik alam maupun buatan […]